28. Menentukan tema cerita
Perhatikan teks berikut!
Ternyata tidak seorang pun yang ditanyainya paham tentang budidaya ulin.
Padahal, ulin merupakan pohon hutan yang kayunya dikenal keras dan tidak lapuk
meskipun lama direndam. Herry pun membulatkan tekad untuk meneliti sendiri cara
budidaya ulin. Tahun 2000, ketika pergi ke hutan Tabalien di Kabupaten Gunung
Mas, Herry mengumpulkan biji pohon ulin. Setahun kemudian, biji-biji itu
dia tanam di pekarangan rumahnya di Palangkaraya. Satu tahun berlalu, tetapi
tidak ada tanda-tanda biji ulin akan tumbuh. Semangat Herry tidak hilang sampai
di situ. Dia tetap melakukan eksperimen dengan cara lain.
28. Tema kutipan cerita di atas adalah . . . .A. Seorang anak yang mempunyai tekad dan semangat yang kuat
B. Seorang anak yang meneliti sendiri cara budidaya ulin
C. Pemuda Palangkaraya yang melakukan eksperimen budidaya ulin
D. Pemuda yang menanam biji-biji ulin di pekarangan rumahnya
Soal selanjutnya . . . .
Baca juga kisi-kisi dan soal US SD/MI tahun 2016
No comments:
Post a Comment